Realita Pendidikan Anak Desa
Sekali lagi ini bukan untuk merendahkan, namun ada rasa miris ketika melihat kondisinya yang sudah akan menamatkan pendidikan di Sekolah Menengah Kejuruan. Ia seharusnya telah memiliki life skill sesuai dengan jurusan yang ia tekuni dan siap memasuki dunia kerja. Saya berharap hanya ia seorang yang demikian, walaupun hati tak selaras dengan harapan itu.